Kamis, 11 Oktober 2012

Makalah Ulumul Quran bab III


BAB III
PENUTUP
A.      Kesimpulan
         Berdasarkan uraian pada bab sebelumnya, maka penulis menarik kesimpulan tentang Uslub Al-Qur’an dalam persfektif Qur’an, 

1.    Al-qur’an merupakan mukjizat yang diturunkan pada Nabi Muhammad SAW , yang tatanan bahasa penulisannya sesuai dengan perintah, larangan dan juga seruan.
2.    Al-qur’an merupakan tantangan universal, yaitu Al-qur’an secara Keseluruhan, baik dari segi hukum-hukumnya, kehebatannya,balaghahnya dan keterangannya.
3.    Al-qur’an mempunyai lima jenis dalam bentuk uslubnya.
4.    Uslub Al-Qur’an dalam persfektif Qur’an merupakan contoh-contoh variasi makna dalam ilmu balagah yang sekaligus menunjukan nilai-nilai balagah dalam strukur Uslub Al-Qur’an.

B.      Saran
Dari hasil kajian di atas, semoga dapat bermanfat bagi penulis khusunya dan bagi pembaca pada umumnya. Serta dapat lebih memahami makna yang sesungguhnya tentang Uslub Al-Qur’an dalam persfektif Qur’an.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Followers

jual beli liberty 

reserve, jual beli paypal
radio streaming shoutcast murah indonesia, jasa pembuatan radio 

streaming, cara membuat radio streaming